Wednesday, July 18, 2012

Sepenggal Kisah Cinta Seorang Ayah

Biasanya, bagi seorang anak perempuan yang sudah dewasa, anak perempuan yang sedang bekerja diperantauan, anak perempuan yang ikut suaminya merantau di luar kota atau luar negeri, anak perempuan yang sedang bersekolah atau kuliah jauh dari kedua orang tuanya…..akan sering merasa kangen sekali dengan ibunya.
 
Lalu bagaimana dengan Ayah?



Hati - hatilah Dalam Berkata - kata

Mungkin banyak yang belum mengetahui, bahwa di antara bangsa-bangsa manusia, tidak ada bangsa yang sekuat ya'juj ma'juj, sekejam ya'juj ma'juj, dan sebanyak ya'juj ma'juj. Namun tidak disangka, bahwa kelak yang membebaskan mereka dari tembok kokoh Dzulqarnain adalah satu kalimat, yang seringkali disalah gunakan oleh menusia, itu adalah kalimat 'Insya Allah'.


Kaya Tanpa (baca : tidak harus dengan) Harta

 
Saya yakin hampir bila semua orang ditanya arti kata kaya, maka mereka akan mengubungkannya dengan hal-hal yang terkait dengan materi. Kaya berarti memiliki materi berlimpah lebih dari kebutuhan, kaya diartikan dengan memiliki rumah mewah, mobil lebih dari satu, Kaya berarti bisa memenuhi secara melimpah kebutuhan tersier-nya. Tapi benarkah demikian?
 

Foto - Foto Yang Bisa Membuat Tersenyum

Dunia fotografi seringkali mempunyai cerita tersendiri yang bahkan bisa menggemparkan dunia. Hasil dari jepretan - jepretan baik amtir sampai yang profesional bisa menceritakan suatu hal yang kadang tak bisa diceritakan dengan kata - kata. Bila memotret dengan sudut pandang berbeda, kadangkala menghasilkan gambar yang tak lazim. Malah terkadang, memiliki cerita tersendiri yang rasanya, tak mungkin di dunia nyata.